Tampil Apik saat Jumpa Persik, Teco Beri Isyarat Mainkan Wawan Hendrawan di Laga Kontra Barito Putera

By Abdul Rohman - Jumat, 10 September 2021 | 15:45 WIB
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra Teco, sedang memberikan keterangan kepada awak media seusai uji coba melawan timnas U-22 Indonesia, 5 Maret 2021.(Foto Virtual) (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Cristiano Ronaldo ibarat Mesin, Masih Bisa Main sampai 6 Musim Lagi!

"Kami bisa menang, karena (Wawan Hendrawan) bisa tepis penalti dari pemain asing Persik Kediri," sambung Teco.

Kendati demikian, Teco juga tidak meragukan kualitas deretan penjaga gawang yang ada di skuad Bali United.

Selain Wawan Hendrawan, terdapat tiga nama lainnya yang berposisi sebagai kiper.

Baca Juga: Tak Hanya Permainan, Persela juga Waspadai Hal Ini dari Jacksen F Tiago

Mereka adalah Nadeo Argawinata, Samuel Reimas, dan Rakasurya Handika.

"Tapi kami punya pemain lain seperti Nadeo (Argawinata)," ucap mantan pelatih Persija Jakarta itu.

"Kami di sini ada empat kiper dengan Samuel juga."