Tim Pelatih Timnas Indonesia Pantau 2 Pemain RANS Cilegon FC

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 29 September 2021 | 14:15 WIB
Logo RANS Cilegon FC (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Padahal dalam laga kemarin sore, Dewa United FC menang 3-1 atas RANS Cilegon FC.

"Ada dua pemain dari RANS Cilegon FC yang kami pantau."

"Kalau untuk Dewa United FC, belum ada," ucap Nova Arianto.

Baca Juga: Presiden AFF Beberkan Alasan Singapura Dipilih Jadi Tuan Rumah Piala AFF 2020

Nova Arianto mengakui kehadirannya ke sini atas rekomendasi dari pelatih RANS Cilegon FC, Bambang Nurdiansyah.

Mungkin saja menurut Bambang Nurdiansyah ada anak-anak asuhnya yang masih muda dan bisa membela timnas U-23 Indonesia.

"Kami datang atas rekomendasi dari pelatih mereka," ucap Nova Arianto.