Manajemen RANS Cilegon FC Disebut Asik-asik

By Abdul Rohman - Sabtu, 9 Oktober 2021 | 16:30 WIB
Pelatih RANS Cilegon FC, Bambang Nurdiansyah, sedang memantau para pemainnya dalam laga pekan kedua Liga 2 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 5 Oktober 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: RANS Cilegon FC Bertekad Maksimalkan Setiap Laga dengan Tiga Poin

Sebaliknya, tekan hadir di dalam diri pemain itu sendiri.

Contohnya, saat RANS Cilegon meraih kemenangan 1-2 atas Persekat Tegal pada laga kedua di Grup B Liga 2 2021.

Dikatakan Banur, pemain dibayangi rasa tegang lantaran khawatir tak meraih hasil positif.

Baca Juga: Sergi Roberto Optimistis soal Perpanjangan Kontrak di Barcelona

Apalagi, di laga pertama, RANS Cilegon FC harus mengakui keunggulan Dewa United dengan skor 3-1.

"Justru tekanan dari mental mereka (pemain) sendiri, takut enggak dapat poin, sebetulnya main tadi (lawan Persekat Tegal)," ucap mantan pelatih PSIS Semarang itu.

"Disamping menghadapi tegang, teman-teman yang anak muda ini, dia melawan dirinya sendiri," kata Banur dalam sesi jumpa persnya beberapa waktu lalu.