Timnas U-18 Indonesia Direncanakan Berangkat ke Turki pada 15 November

By Wila Wildayanti - Minggu, 14 November 2021 | 14:15 WIB
Pemusatan latihan (TC) timnas U-18 Indonesia Tahap Ketiga, di Stadion Madya, Senayan, Kawasan Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta Pusat, Senin (13/9/2021). (PSSI)

Baca Juga: Lionel Messi Tak Lebih Hebat dari Pemain Wanita PSG

“Tepatnya tanggal 15 November rencananya tim berangkat,” tuturnya

Sementara itu, timnas U-18 Indonesia direncanakan menjalani TC di luar negeri juga ada alasan tersendiri.

Hal ini karena timnas U-18 Indonesia juga berada di bawah asuhan Shin Tae-yong yang juga menangani timnas Indonesia.

Baca Juga: PT LIB: Laga Persib Vs Persija Dipastikan Dapat Perhatian Khusus

Sebab timnas Indonesia akan menjalani TC di Turki selama hampir satu bulan, oleh karena itu agar timnas U-18 juga bisa memulai persiapan maka akan digabung.

Walaupun nantinya saat di Turki tetap akan di bagi dalam kepelatihan, karena Shin Tae-yong juga sudah meminta PSSI untuk melibatkan pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti.

Baca Juga: Indonesia Masters 2021 - Canda Viktor Axelsen, Takut Pamor Dikalahkan Buah Hati

Oleh karena itu, Bima Sakti nantinya akan membantu melatih timnas U-18 Indonesia saat di Turki.

Tentu saja ini dilakukan agar persiapan timnas senior dan timnas U-18 bisa berjalan dengan maksimal.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)