Gol! Asnawi Mangkualam Bawa Timnas Indonesia Unggul atas Laos

By Wila Wildayanti - Minggu, 12 Desember 2021 | 17:10 WIB
Asnawi Mangkualam sedang menguasai bola dalam pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Gol tersebut tercipta dalam laga yang berlangsung di Stadion Bishan, Singapura, Minggu (12/12/2021).

Pada laga kali ini ada perubahan pada setiap lini dari skuad timnas Indonesia.

Untuk lini depan dihuni oleh Kushedya hari Yudo dan Dedik Setiawan.

Baca Juga: Real Madrid vs Atletico Madrid - Carlo Ancelotti Berharap Bisa Tiru Jejak Diego Simeone

Sedangkan untuk timnas lini belakang pun ada perubahan.

Sebelumnya, Farchrudin Aryanto selalu menempati posisi tersebut dalam dua laga uji coba terakhir.

Ia bergantian diduetkan dengan Elkan Baggot dan Alfreandra Dewangga, serta Victor Igbonefo yang masuk sebagai pemain pengganti.

Kali ini lini belakang menduetkan Dewangga dan Rizky Ridho.

Susunan Pemain Timnas Laos Vs Timnas Indonesia

Laos (3-4-3): 12- Keo Oudone Souvannasangs; 4-Kaham Phetsivilay, 8- Mitsada Saitaifah, 15- Thipphachanh Inthavong; 6- Xeedee Phomsavanh, 10- Phoutthasay Khochalern, 5- Phathana Phommathep, 9- Kydavone Souvanny; 17- Bounphanchan Bounkong., 21-Bily Ketkeophomphone, 25- Loungleuang Keophouvong.

Cadangan: 1- Solasak Thilavong, 30- Xaysavath, 2-Phoutthavong Sagvillay, 13- Somxay Keohanam, 16-Phoutthalak Thongsanith, 18- Vannasone Douangmaity, 19- Nalongsit Chanhthalangsy, 20-Sengdaovy Hanthavon, 22- Chony Wenpaserth, 24- Aphixay Thanakhanty, 28-Sisawad Dalavong, 29-Chanthavixay Khounthaumphone

Pelatih: Vengadasalam Selvaraj.

Timnas Indonesia (4-4-2): 1- Ernando Ari, 3-Edo Febriansyah, 5- Rizky Ridho, 6-Evan Dimas, 9- Kushedya Hariyudo; 13-Rachmat Irianto, 14-Asnawi Mangkualam, 15-Ricky Kambuaya, 25-Irfan Jaya, 27-Dedik Setiawan, 28-Alfeandra Dewangga

Cadangan: 23- Nadeo Argawinata, 2-Marckho Sandy, 7-Ezra Walian, 8-Witan Sulaeman, 11-Victor Igbonefo, 18-Kadek Agung, 19-Rachruddin Aryanto, 20-Ramai Rumakiek, 22-Yabes Roni, 24-Ahmad Agung, 29- Hanis Saghara, 30- Elkan Baggott

Pelatih: Shin Tae-yong.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)