Perannya Diambil Alih Ronaldo, Cavani Tengah Hadapi Situasi Tak Adil

By Sandi Lathunusa - Kamis, 23 Desember 2021 | 19:30 WIB
Edinson Cavani tengah menghadapi situasi tak adil setelah perannya di lini depan diambil alih oleh Cristiano Ronaldo. (TWITTER.COM/MANUTD)

"Ketika seseorang seperti Ronaldo datang ke klub, dia mengambil semua sorotan, dia memainkan setiap pertandingan, dan di dunia sepak bola kasus seperti ini akan terjadi."

"Ini bukan situasi yang adil karena Cavani melakukannya dengan sangat baik untuk tim musim lalu, dia mendapatkan kontrak baru, tetapi Ronaldo telah menggantikannya di tim."

"Ini tidak adil, tetapi ini terjadi dalam sepak bola," ucap Berbatov melanjutkan.

Di musim lalu, Cavani menjadi andalan Man United dengan mencetak 17 gol dan 10 assist dalam 40 pertandingan di berbagai kompetisi.

Baca Juga: Eks Bek Man United Tuduh Rashford sebagai Penghambat Perkembangan Greenwood

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)