Dua Penyerang Alternatif bagi Barcelona Jika Gagal Angkut Erling Haaland

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 20 Januari 2022 | 05:00 WIB
Penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland, mengalami cedera. (TWITTER.COM/AREADEPORTIVAFM)

Permasalahannya adalah biaya untuk menjalankan operasi perekrutan penyerang berusia 21 tahun tersebut dipastikan tidak murah.

Baca Juga: Musim 2021-2022 Juventus bakal Sukses, Jadi Juara Liga Champions!

Apalagi persaingan yang dihadapi oleh Barcelona untuk Haaland juga terbilang ketat dan sulit mengingat saingan mereka bisa dikatakan kekuatan finansialnya jauh lebih sehat.

Jalan panjang untuk memperebutkan Haaland bakal dihadapi oleh Barcelona dan dengan Real Madrid juga ada di sana.

TWITTER.COM/SIGNOREMORTY
Striker Fiorentina, Dusan Vlahovic, mencoba melewati kiper Juventus, Wojciech Szczesny pada musim 2020-2021.

Namun, El Barca juga bisa menjajaki opsi lain jika mereka kehilangan eks bomber RB Salzburg tersebut.

Menurut Sport, Barcelona bisa mendatangkan salah satu dari dua pilihan lain untuk pos penyerang murni.

Baca Juga: Tahu Dirinya Tak Produktif, Timo Werner Bingung Kenapa Masih Dapat Dukungan Suporter

Pertama, ada nama penyerang Fiorentina, Dusan Vlahovic.

Dusan Vlahovic sudah terbukti kualitasnya bersama Fiorentina di Liga Italia.