Saddil Ramdani dan Sejumlah Mantan Pemain Turut Bersedih Usai Persela Terdegradasi ke Liga 2

By Sasongko - Senin, 21 Maret 2022 | 16:00 WIB
Ungkapan sedih Saddil Ramdani dalam akun instagram pribadinya usai Persela terdegradasi ke Liga 2. (Saddil Ramdani Instagram)

Saat itu, Bhayangkara FC berhasil menang 4-0 dan Dendi Sulistyawan menyumbang 1 gol untuk timnya.

Diketahui bahwa Dendi Sulistyawan mengawali karirnya di Persela U-21 pada tahun 2014.

Ucapan sedih juga dilontarkan bek Persebaya Surabaya, Ady Setiawan dalam story instagram pribadinya.

Ady Setiawan sendiri pernah berkarir bersama Persela Lamongan pada musim 2020, sebelum pindah ke Persebaya pada Liga 1 musim ini.

Baca Juga: Persib Bandung Banyak Kehilangan Pemain Jelang Laga Melawan Persik

"Pastinya sangat sedih tapi kebanggan tetap menjadi kebanggaan. Sampai kapanpun saya bangga pernah bermain untuk club ini." Tulis Ady Setiawan dikutip dari akun instagram @23adysetiawan.

"Tetap semangat PERSELA Ku, Semoga cepat kembali ke kasta tertinggi Liga Indonesia."

Paling emosional tentu ucapan pemain Sabah FC sekaligus Timnas Indonesia di ajang Asian Games 2018, Saddil Ramdani.

Saddil Ramdani dalam story akun instagram pribadinya tak bisa berkata apapun selain memposting kenangan indah selama berkarir di Persela pada musim 2016-2018.

Baca Juga: Persib Bandung Banyak Kehilangan Pemain Jelang Laga Melawan Persi