Resep Persebaya Surabaya Bekuk Bali United yang Sudah Kunci Gelar Juara Liga 1 sebelum Laga

By Abdul Rohman - Sabtu, 26 Maret 2022 | 10:30 WIB
Duel Bali United vs Persebaya Surabaya pada laga pekan ke-33 Liga 1 2021-2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Jumat (25/3/2022). (instagram/@liga1match)

Baca Juga: Gagal Lolos Piala Dunia 2022, Italia Harus Berhenti Tiru Gaya Guardiola dan Mulai Ikuti Klopp

"Bahkan malam hari ini saya tidak membawa pemain dalam preskon ini yang cetak gol, Samsul Arif dan Bruno Moreira," kata mantan pemain timnas Indonesia itu.

"Tetapi saya membawa Rian (sapaan akrab Rachmat Irianto), karena menurut saya Rian adalah pemain terbaik dalam pertandingan, jadi bintangnya adalah Rian."

"Terima kasih buat Rian yang telah fight,
mudah-mudahan ini menjadi modal yang baik untuk pertandingan terakhir," kata Aji Santoso.

Adapun pada pekan terakhir kompetisi Liga 1, Persebaya Surabaya akan berjumpa Borneo FC di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Rabu (30/3/2022).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)