MotoGP Portugal 2022 Akan Jadi Ujian Berat Untuk Francesco Bagnaia

By Wawan Saputra - Rabu, 20 April 2022 | 22:15 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia (TWITTER.COM/DUCATICORSE)

Baca Juga: Dari 1 Ujung Tombak Repsol Honda, Marc Marquez Masih Istimewa

Dimana pada akhirnya perangkat tersebut jadi permasalahan dan menuai kontra dari pabrikan lainnya.

Sehingga Dorna Sports memutuskan untuk melarang penggunaan perangkat yang dikembangkan oleh Ducati untuk MotoGP 2023 mendatang.

Hal ini harusnya jadi kebangkitan bagi tim pabrikan Ducati untuk meraih hasil maksimal di MotoGP Portugal.

Baca Juga: Bos RNF Mulai Tak Sabar, Dovizioso Didesak untuk Segera Beri Hasil Mulai MotoGP Portugal