APPI belum Terima Laporan dari Anco Jansen yang akan Ngadu ke FIFA karena Gajinya Ditunggak PSM Makassar

By Abdul Rohman - Jumat, 15 Juli 2022 | 20:15 WIB
Striker asing PSM Makassar, Anco Jansen (kanan), sedang menguasai bola dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Piala AFF U-19 2022: Usai Singkirkan Timnas U-19 Indonesia, Masa Depan Pelatih Thailand Dijamin Aman

"Kepada seluruh penggemar PSM Makassar dan suporter Indonesia. Dengan berat hati harus saya sampaikan melalui tulisan ini," tulis Anco Jansen.

"Saya pikir ini waktunya bagi kalian tahu kebenarannya sesungguhnya dari PSM Makassar. Sejak saya tiba, setiap kali waktu pemberian gaji kepada pemain selalu terlambat."

"Inilah yang menjadi poin saya atas keterlambatan pembayaran gaji pemain mereka, saya akan melaporkan kasus ini kepada FIFA."

Baca Juga: Edouard Mendy Setarakan Erling Haaland dengan Christian Benteke, Ini Kesamaannya

"Saya sebenarnya sudah bersedia menyimpan masalah ini dari waktu ke waktu hingga menunggu pembayaran diberikan, namun kali ini saya sudah tidak bisa menerima itu," kata pemain asal Belanda itu.

Anco Jansen memperkuat PSM Makassar pada musim 2021.

Bersama PSM Makassar, Anco Jansen tercatat tampil dalam 20 pertandingan. Lalu membukukan lima gol dan satu assist.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)