Hasil F1 GP Italia 2022 - Verstappen Masih Tak Terbendung, Pembalap Berdarah Indonesia Ke-9

By Muhamad Husein - Minggu, 11 September 2022 | 21:32 WIB
Pembalap Red Bull, Max Verstappen saat mealkoni balapan F1 GP Arab Saudi, Minggu (27/3/2022) (twitter.com/redbullracing)

Adapun posisi terdepan masih dikuasai Verstappen dengan Leclerc mengintai dari urutan kedua.

Sedangkan tiga pembalap tersisa secara berurutan ke belakang di lima besar adalah Russel, Sain, dan Hamilton.

Daniel Ricciardo lalu mengalami masalah pada mesin di lima lap terakhir. Posisinya yang beraada di urutan ketujuh langsung merosot ke belakang.

Situasi ini membuat De Vries naik satu setrip lagi dengan berada di peringkat sembilan dengan masih menempel Gasly di depan.

Baca Juga: F1 GP Italia 2022 - Kembalinya Pembalap Berdarah Indonesia, 6 Tahun Setelah Rio Haryanto

Berikut hasil lengkap balapan F1 GP Italia 2022

1. Max Verstappen (Red Bull)
2. Charles Leclerc (Ferrari)
3. George Russell (Mercedes)
4. Carlos Sainz Jr (Ferrari)
5. Lewis Hamilton (Mercedes)
6. Sergio Perez (Red Bull)
7. Lando Norris (McLaren)
8. Pierre Gasly (AlphaTauri)
9. Nyck De Vries (Williams)
10. Guanyu Zhou (Alfa Romeo)
11. Esteban Ocon (Alpine)
12. Mick Schumacher (Haas)
13. Valtteri Bottas (Alfa Romeo)
14. Yuki Tsunoda (AlphaTauri)
15. Nicholas Latifi (Williams)
16. Kevin Magnussen (Haas)

DNF (gagal finis)
17. Daniel Ricciardo (McLaren)
18. Lance Stroll (Aston Martin)
19. Fernando Alonso (Alpine)
20. Sebastian Vettel (Aston Martin)

Baca Juga: Fernando Alonso: Saya Menonton MotoGP karena Marc Marquez