Hadapi Timnas U-17 Indonesia di Laga Terakhir, Malaysia U-17: Memacu dan Membakar Semangat

By Abdul Rohman - Sabtu, 1 Oktober 2022 | 09:45 WIB
Pemain timnas U-17 Malaysia, Afiq Danish, nampak menghadiri sesi jumpa pers di Hotel Lorin, Bogor, Jawa Barat, 30 September 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Lebih lanjut, Afiq Danish menuturkan, timnas U-17 Malaysia sangat siap mengarungi Grup Kualifikasi Piala Asia U-17 2023.

Pada laga perdana Grup B, timnas U-17 Malaysia bersua timnas U-17 Palestina di Stadion Pakansari, Sabtu (1/10/2022).

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 - Diperkuat Pemain Barca Academy, Guam Tak Sabar Lawan Timnas U-17 Indonesia

"Kesiapan kali ini kami sudah melakukan beberapa (laga) persahabatan internasional."

"Dan dapat hasil yang baik."

"Selain itu, kami juga ada uji coba dengan Malaysia U-19 dan dua tim (lokal) di Malaysia," kata Afiq Danish.

Sementara itu, dalam laga perdana Grup B, timnas U-17 Malaysia berjumpa timnas U-17 Palestina di Stadion Pakansari, Sabtu (1/10/2022).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)