Ketum PSSI Ungkap 3 Opsi Kandang Timnas Indonesia di Piala AFF 2022

By Abdul Rohman - Selasa, 8 November 2022 | 16:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, saat menghadiri rapat di Gedung DPR RI, Jakarta, 8 November 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"GBK update terakhir Desember bisa dipakai."

"Kalau bisa di GBK, ya GBK. kalau enggak ya JIS, kalau itu gabisa juga ya Pakansari," tutup pria kelahiran Jakarta tersebut.

Baca Juga: Update Peringkat Dunia BWF - Keadilan bagi Fajar/Rian Mulai Ditegakkan, Rehan/Lisa Melesat

Pada Piala AFF 2022, timnas Indonesia menghuni Grup A bersama Thailand, Filipina, Kamboja, dan Brunei Darussalam/Timor Leste.

Berdasarkan rencana, Piala AFF 2022 bergulir pada 23 Desember 2022 sampai 16 Januari 2023.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)