Shin Tae-yong Marah kepada Spasojevic, Suporter Timnas Indonesia Juga Kritik Keras

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 23 Desember 2022 | 19:36 WIB
Striker naturalisasi timnas Indonesia, Ilija Spasojevic, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 20 Desember 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Hal yang sama juga dikatakan oleh Umar terkait penilaiannya tentang Ilija Spasojevic.

Menurut Umar, eks striker Bhayangkara FC itu terlalu lambat.

"Dia kurang kontribusi dan terlihat lambat apa mungkin dia baru bergabung juga," kata Umar.

Baca Juga: Piala AFF 2022 - Legenda Juventus Tonton Laga Timnas Indonesia Vs Kamboja di SUGBK

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Witan Sulaeman, Egy Maulana Vikri, dan Pratama Arhan merayakan gol dalam laga timnas Indonesia melawan Kamboja di Grup A Piala AFF 2022, Jumat (23/12/2022) di SUGBK, Senayan.

Memang Ilija Spasojevic jarang dipanggil ke timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong.

Ia dipercaya masuk ke skuad timnas Indonesia untuk menggantikan Dimas Drajad yang mengalami cedera.

"Saya nilai Ilija Spasojevic bermain bagus kok, mungkin dia kurang adaptasi saja sama tim ini," ucap Tengku.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)