Piala AFF 2022 - Meski Kalah dari Timnas Indonesia, Kiper Timnas Kamboja Terpilih Jadi Man Of The Match

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 23 Desember 2022 | 23:30 WIB
Kiper timnas Kamboja, Keo Soksela (baju hitam) kala satu lawan satu dengan striker Indonesia, Egy Maulana Vikri (tengah) saat bertanding dalam laga pekan pertama Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 23 Desember 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Nama eks penjaga gawang timnas Amerika Serikat, Tim Howard sebelumnya pernah mengantongi status ini kala kalah melawan timnas Belgia pada babak 16 besar Piala Dunia 2014.

Kala itu, Tim Howard berhasil menciptakan 15 penyelamatan dari serbuan para penyerang Belgia sebelum timnya kalah tipis 2-1 pada babak perpanjangan waktu.

Tentu, kemenangan tersebut tidak boleh membuat timnas Indonesia langsung merasa puas.

Pasalnya, timnas Indonesia sudah ditunggu oleh Brunei Darussalam pada laga kedua fase grup Piala AFF 2022 pada 26 Desember 2022.