Kabar Baik! Striker Timnas Indonesia Segera Sembuh dari Cedera Siap ke Piala Asia 2023

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 21 Januari 2023 | 11:45 WIB
Dimas Drajad sedang merayakan gol bersama timnas Indonesia di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Adapun timnas Indonesia kembali berlaga di Piala Asia 2023 setelah terakhir kali tampil pada 2007.

Piala Asia 2023 akan digelar pada 16 Juni sampai 16 Juli 2023 di Qatar.

China awalnya menjadi tuan rumah Piala Asia 2023, tetapi memutuskan mundur karena pandemi Covid-19.

Selanjutnya Indonesia, Australia, Qatar, dan Korea Selatan mengajukan diri untuk menjadi tuan rumah Piala Asia 2023.

Baca Juga: Dihukum Pengurangan 15 Poin, Juventus Putuskan Segera Naik Banding

Di tengah jalan, Australia memilih mundur.

Pada Oktober 2022, AFC memutuskan untuk memilih Qatar menjadi tuan rumah Piala Asia 2023.

"Saya berharap bisa dipanggil coach Shin Tae-yong ke Piala Asia 2023."

"Semoga kami bisa lolos dari babak penyisihan grup dan bisa memberikan yang terbaik di Piala Asia 2023," tutup Dimas Drajad.