Deretan Medali hingga Plakat Benny Dollo Berjajaran di Depan Peti Mati, Keluarga: Sebuah Kebanggaan

By Wila Wildayanti - Kamis, 2 Februari 2023 | 19:15 WIB
Peti jenazah almarhum Benny Dollo dihiasi fotonya dan beragam pemghargaannya di kawasan Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Kamis (2/2/2023) siang. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Tetapi, bersama keluarga pelatih yang akrab disapa Bendol itu sosok yang tegas.

“Sama papa tegas, tapi dia humoris juga. Kalau di lapangan memang terlihat tegas banget ya orangnya. Tapi kalau sudah di rumah dia humoris, baik sama keluarga dan selalu bercanda dengan kita-kita,” kata Eva Mende.

Baca Juga: Malang Melintang di Dunia Sepak Bola, Ini Klub yang Paling Dicintai Benny Dollo dari Persija hingga Arema

“Bukan hanya dengan keluarga, papa juga bercanda dengan orang-orang sekitar, dengan tetangga pun orangnya baik,” tuturnya.

Sementara itu, saat ini Bendol disemayamkan di rumah duka Pamulang Permain 1, blok B5 Nomor 13, Jalan Permai Raya 8 RT 4 RW Ciputat, Tangerang Selatan.

Beliau bakal dimakamkan di TPU Pondok Benda, Tangerang Selatan, pada Sabtu (4/2/2023) pukul 12.00 WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)