Shin Tae-yong Tidak Masalah Indra Sjafri Besut Timnas U-23 Indonesia di SEA Games 2023

By Abdul Rohman - Jumat, 3 Februari 2023 | 21:10 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tampak memegangi kepalanya sebagai tanda kekecewaannya saat melihat para pemainnya gagal memaksimalkan peluang dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Akan tetapi, Shin Tae-yong diminta fokus untuk menangani timnas Indonesia dan timnas U-20 Indonesia.

Timnas Indonesia mentas di Piala Asia 2023. Sementara timnas U-20 Indonesia berlaga di Piala Dunia U-20 2022.

Baca Juga: Hasil Thailand Masters 2023 - Buat Wakil Tuan Rumah Merana, Leo/Daniel Susul Fikri/Bagas ke Semifinal

Pelaksanaan dari agenda tersebut terbilang begitu mepet.

SEA Games 2023 mulai berlangsung 5-17 Mei 2023.

Sedangkan Piala Dunia U-2023 yang digelar di Indonesia itu mulai bergulir pada 20 Mei-11 Juni 2023.

"Memang karena bentrok U-23 dan U-20," tutur Shin Tae-yong.

"Tetapi fokus kami, adalah U-20 saat ini," kata mantan pelatih Korea Selatan tersebut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)