Hasil Liga Italia - Kompatriot Lionel Messi Berjasa, Inter Hancurkan AC Milan di Derby della Madonnina

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 6 Februari 2023 | 04:42 WIB
Lautaro Martinez merayakan gol untuk Inter Milan ke gawang AC Milan dalam giornata 21 Liga Italia 2022-2023 di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (5/2/2023). (MIGUEL MEDINA)

Baca Juga: AC Milan Tampil Buruk di Awal Tahun 2023, 1 Masalah Krusial Jadi Biang Keroknya

Akan tetapi, gol tersebut dianulir oleh wasit Davide Massa karena penyerang asal Argentina itu lebih dulu berada dalam posisi offside.

Hingga babak kedua berakhir, skor 1-0 untuk kemenangan anak-anak asuh Simone Inzaghi tetap bertahan.

Dengan kemenangan ini, Inter Milan menjaga jarak 13 poin dengan pemuncak klasemen sementara Liga Italia 2022-2023, Napoli.

I Nerazzurri kini telah mengoleksi 43 poin dari 21 pertandingan, sementara Napoli sudah menorehkan 56 poin dari 21 laga.

Inter Milan 1-0 AC Milan (Lautaro Martinez 34')

Berikut susunan pemain Inter Milan vs AC Milan yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi Lega Serie A:

Inter Milan (3-5-2): 24-Andre Onana; 37-Milan Skriniar, 15-Francesco Acerbi, 95-Alessandro Bastoni; 36-Matteo Darmian, 23-Nicolo Barella (14-Kristjan Asllani 90+4'), 20-Hakan Calhanoglu (5-Roberto Gagliardini 89'), 22-Henrikh Mkhitaryan (77-Marcelo Brozovic 71'), 32-Federico Dimarco (8-Robin Gosens 71'); 10-Lautaro Martinez, 9-Edin Dzeko (90-Romelu Lukaku 71')

Pelatih: Simone Inzaghi

AC Milan (3-5-2): 1-Ciprian Tatarusanu; 20-Pierre Kalulu, 24-Simon Kjaer (12-Ante Rebic 86'), 46-Matteo Gabbia (28-Malick Thiaw 71'); 2-Davide Calabria (56-Alexis Saelemaekers 55'), 30-Junior Messias (10-Brahim Diaz 46'), 8-Sandro Tonali, 33-Rade Krunic, 19-Theo Hernandez; 9-Olivier Giroud, 27-Divock Origi (17-Rafael Leao 55')

Pelatih: Stefano Pioli

Wasit: Davide Massa