Conor McGregor Kembali, Rating Ajang Pencarian Bakat UFC Naik Lagi

By Muhamad Husein - Sabtu, 4 Maret 2023 | 13:15 WIB
Ilustrasi sesi tatap muka petarung kelas ringan UFC, Conor McGregor (kiri) dan Michael Chandler (kanan), yang diharapkan duel pada 2022. (TWITTER.COM/MIKECHANLDERMMA)

Seperti halnya McGregor, Chandler kalah dari Dustin Poirier pada penampilan terakhirnya yang terjadi pada acara UFC 281.

Meski demikian, Chandler masih menduduki posisi top 5. Bagi Iron, kemenangan atas McGregor akan menambah resumenya sebagai petarung.

Adapun bagi The Notorious, kemenangan atas Chandler berpotensi menghidupkan kembali asa untuk tampil pada pertarungan gelar.

Baca Juga: Demi Gelar Juara, Charles Oliveira Ngidam Habisi Beneil Dariush