Keputusan Sudah Final, Lionel Messi Fix Cabut dari PSG Akhir Musim Ini

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 3 Mei 2023 | 22:45 WIB
Pihak LaLiga sudah memberi lampu hijau soal rencana Barcelona yang ingin memulangkan Lionel Messi pada musim panas 2023. (CHRISTOPHE SIMON/AFP)

Baca Juga: Jadwal Liga Italia Pekan 33 - Napoli Bisa Juara di Depan Televisi Dini Hari Nanti

Tak sampai di situ, kapten timnas Argentina tersebut juga tidak akan menerima gaji selama periode sanksi tersebut.

Messi pun diklaim tidak senang dengan keputusan tersebut.

Sementara itu, Lionel Messi diyakini tak perlu repot-repot mencari klub baru usai cerai dengan PSG.

Pasalnya, sudah ada beberapa klub yang mengantre tanda tangan pemain berusia 35 tahun itu.

Salah satunya adalah mantan klubnya, Barcelona.

Barcelona dilaporkan ingin memulangkan Messi pada bursa transfer musim panas mendatang.