Obrolan 4 Pemain Timnas U-22 Indonesia Asal Jateng yang Temui Ganjar Pranowo, Beri Jalan Jadi PNS

By Bagas Reza Murti - Selasa, 23 Mei 2023 | 16:55 WIB
4 pemain timnas U-22 Indonesia asal Jawa Tengah dijamu Ganjar Pranowo pada Senin (22/5/2023). (TITIS ANIS FAUZIYAH/KOMPAS.COM)

"Penghargaan dan penghormatan kepada mereka untuk mendapatkan profesi yang baik untuk masa depan."

"Ternyata mereka saling menguatkan, psikolognya hebat, pelatihnya juga hebat, dan sampai kemudian juara."

"Tentu masih akan ada harapan berikutnya mereka ingin melakukan selebrasi untuk juara-juara berikutnya."

Baca Juga: Media Vietnam Ketar-ketir Lihat Ivar Jenner dan Rafael Struick Jadi WNI

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Timnas U-22 Indonesia sedang berfoto bersama dengan jajaran PSSI dan Dito Ariotedjo selaku Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (19/5/2023).

"Tapi, masa depan mereka juga harus kita perhatikan sehingga ini akan menginspirasi yang lain untuk seperti mereka,

Dilansir BolaSport.com dari situs resmi pemprov Jateng, sebanyak 41 atlet asal Jatemg turut menyumbang medali untuk Indonesia di SEA Games 2023.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)