Piala AFF U-23 2023 Maju 2 Bulan, Indra Sjafri Tatap Tantangan Pertama Pasca-Emas SEA Games 2023

By Bagas Reza Murti - Senin, 29 Mei 2023 | 16:35 WIB
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, saat ditemui di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (19/5/2023) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Saya optimistis, sebab atmosfer sepakbola Indonesia yang sedang baik seusai meraih emas SEA Games akan memberikan energi positif untuk meraih hasil terbaik."

"Sehingga bisa lolos ke putaran final," tambahnya.

Timnas U-23 Indonesia akan melakoni laga pertama Piala AFF U-23 2023 melawan Malaysia di tanggal 18 Agustus 2023, kemudian melawan Timor Leste di tanggal 20 Agustus 2023.

Baca Juga: Sandy Walsh Merasa Lebih Emosional Main di Laga Timnas Indonesia Vs Palestina Ketimbang Lawan Argentina

PSSI
Timnas U-22 Indonesia asuhan Indra Sjafri berhasil mengamankan emas SEA Games 2023 setelah mengalahkan Thailand dengan skor 5-2 pada Selasa (16/5/2023).

Untuk laga semifinal akan berlangsung di tanggal 24 Agustus 2023 dan partai puncak, laga final berlangsung tanggal 26 Agustus 2023.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)