Siap-siap Akhir Bulan Ini, Persis Solo Terusir dari Stadion Manahan Saat Jamu Arema FC dan Tanpa Penonton

By Bagas Reza Murti - Kamis, 13 Juli 2023 | 15:45 WIB
Penampakan Stadion Manahan, Solo (Liga Indonesia Baru)

"Petugas sudah mengecek rumput, kondisi aman," kata Ginda.

"Setelah konser langsung ada pemotongan rumput, langsung penyiraman."

"Setelah itu ada pemupukan dan pemberian nutrisi," tambahnya.

Baca Juga: Sikap PSSI Usai Pemain dan Ofisial Timnas U-23 Indonesia Disanksi Berat AFC

ARIF SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Bryan Barcelona selaku Media Officer Persis Solo saat ditemui di StadioN Sriwedari, Surakarta, Sabtu (20/5/2023).

Media Officer Persis Solo, Bryan Barcelona juga membenarkan bila laga lawan Borneo FC akan tetap terlaksana di Stadion Manahan.

Ia tak banyak berkomentar mengenai rencana laga lawan Arema FC akan digelar di mana.

"Kami ingin fokus ke laga Borneo dulu," kata Bryan.

"Masih dikoordinasikan dengan beberapa pihak terkait," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)