4 Pemain Diaspora Perkuat Timnas U-17 Indonesia Lawan Barcelona dan Kashima Antlers

By Metta Rahma Melati - Rabu, 2 Agustus 2023 | 09:45 WIB
Welber Jardim baru saja mengantarkan klubnya, Sao Paulo U-16 juara Copa Criciuma U-17 2023 pada Sabtu (1/7/2023). (INSTAGRAM.COM/WELBER07OFFICIAL)

Sebelumnya pelatih Bima Sakti, memanggil Madrid Augusta, Mahesa Ekayanto, Welber Halim Jardim, Staffan Qabiel Horito, Aaron Liam Suitela, dan Aaron Nathan Ang untuk seleksi di Jakarta.

Empat pemain dicoret, sehingga menyisakan Aaron Liam.

Sementara, Welber Jardim belum bergabung.

Aaron Liam memiliki darah Indonesia-Turki. Di mana ia lahir di Turki.

Darah Indonesianya dari sang ayah Doddy Suitela yang berasal dari Sumedang, Jawa BArat.

Pemain 16 tahun itu memperkuat Bulleen Lions FC yang bermain di klub kasta kedua Liga Australia. Ia berposisi sebagai penyerang

Welber Jardim belum bergabung dengan timnas U-17 Indonesia di Jakarta.

Akan tetapi ia masih masuk dalam daftar pemain yang dipanggil ke Bali.

Welber Jardim

Welber Jardim memiliki darah Indonesia-Brasil.