Jadwal Siaran Langsung Arctic Open 2023 - Tanding Sampai Malam, 7 Wakil Indonesia Berburu Prestasi

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 10 Oktober 2023 | 06:00 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, pada babak semifinal Hong Kong Open 2023 di Hong Kong Coliseum, Sabtu (16/9/2023). (PP PBSI)

Artics Open 2023 akan disiarkan secara langsung sejak babak kualifikasi melalui channel Youtube BWF TV.

Adapun tayangan langsung di televisi baru akan tersaji mulai babak 16 besar yang dihelat pada Kamis (12/10/2023).

JADWAL SIARAN LANGSUNG ARCTIC OPEN 2023

Selasa (10/10/2023)
13.00 WIB - Babak Kualifikasi
20.00 WIB - Babak 32 Besar (Tunggal Putri dan Ganda Campuran)

Rabu (11/10/2023)
13.00 WIB - Lanjutan Babak 32 Besar

Kamis (12/10/2023)
14.00 WIB - Babak 16 Besar

Jumat (13/10/2023)
18.00 WIB - Perempat Final

Sabtu (14/10/2023)
14.00 WIB - Semifinal Sesi 1
21.00 WIB - Semifinal Sesi 2

Minggu (15/10/2023)
15.00 WIB - Final

WAKIL INDONESIA DI ARCTIC OPEN 2023