Di Markas Malaysia, Pelatih Tajikistan Tiba-tiba Puji Suporter Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 18 Oktober 2023 | 21:45 WIB
Suasana pertandingan Final Pestabola Merdeka 2023 antara timnas Malaysia melawan Tajikistan, Selasa (17/10/2023). (INSTAGRAM/@FAMALAYSIA)

"Ini adalah sesuatu yang istimewa, tetapi kemudian saya harus mengatakan dengan jujur, saya tidak melihat yang lain."

"Karena nyanyian ini saya tahu bahwa Anda akan datang," kata Petar Segrt dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube Astro Arena.

Alvino
Eks-Pelatih PSM Makassar yang kini melatih Timnas Maladewa, Petar Segrt tiba di Stadion Bangabadhu,

Menariknya, pelatih berusia 57 tahun tersebut justru menilai bahwa suporter Indonesia tidak kalah fanatik.

Bahkan, atmosfer tersebut cukup unik dan tidak kalah dengan Italia.

Pernyataan Petar bukan tanpa alasan, dia sempat merasakan atmosfer Liga 1 saat masih jadi pelatih PSM Makassar dan sempat jadi juru taktik Bali Devata.

"Anda tahu apa yang saya maksudkan, Anda dapat berbicara tentang Italia."

"Kita dapat berbicara ketika saya berada di Indonesia juga sangat luar biasa."

"Saya juga mengetahuinya," tambahnya.

Baca Juga: Hasil Pestabola Merdeka 2023 - Timnas Malaysia Tumbangkan Tim Ranking 102, Kim Pan-gon Gembira