Jelang Piala Dunia U-17 2023, Stadion Gelora Bung Tomo Dipuji FIFA

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 29 Oktober 2023 | 15:00 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat meninjau langsung Stadion Gelora Bung Tomo jelang Piala Dunia U-17 2023, Minggu (29/10/2023). (PSSI)

Sementara itu, Menpora Dito Ariotedjo menegaskan bahwa persiapan semua venue sudah berjalan sesuai rencana.

Dia optimistis pembukaan Piala Dunia U-17 2023 yang digelar pada 10 November mendatang bisa berjalan dengan baik.

"Saya rasa pembukaannya nanti pasti terbaik untuk Piala Dunia U-17."

"Kita bisa yakin dan jamin apalagi di bawah Chief Erick Thohir."

"Semuanya detail dan perfeksionis," ungkap Dito Ariotedjo.