Banyak Diragukan, Media Korea Menilai Shin Tae-yong Bisa Bawa Keajaiban Untuk Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 7 Januari 2024 | 17:00 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Le Meridien, Senayan, Jakarta, Selasa (19/12/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Contoh yang representatif adalah 'Keajaiban Kazan'."

"Sebagai pelatih kepala Korea pada tahun 2018."

"Ia membuat sejarah dengan mengalahkan Jerman di pertandingan terakhir penyisihan grup Piala Dunia Rusia," lanjutnya.

Shin Tae-yong sendiri yakin bahwa Timnas Indonesia dapat lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023.

“Tujuan Indonesia di Piala Asia adalah melaju ke babak 16 besar," ujar Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari Sport Chosun.

"Itu harus kita lakukan."

"Saya pelatih timnas Indonesia."

"Sejak kita melaju ke Piala Asia, saya rasa alangkah baiknya jika saya bisa maju, keluar dan berkontribusi terhadap perkembangan sepak bola Indonesia," lanjutnya.