Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Posisi dari pemain bernomor punggung 10 itu sudah offside, namun hakim garis tidak mengangkat bendera pertanda offiside.
Wasit asal Uzbekistan itu tetap melanjutkan pertandingan.
Hingga akhirnya, Irak berhasil melakukan serangan rapi yang diselesaikan dengan baik oleh Osama Rashid.
Shin Tae-yong sempat melakukan protes kepada asisten wasit di pinggir lapangan untuk melihat VAR.
Hasilnya, wasit tetap meniup pertanda itu adalah gol.
Baca Juga: LIVE - Rizky Ridho Kalah Duel, Irak Cetak Gol Ketiga ke Gawang Timnas Indonesia
Shin Tae-yong pun kecewa dengan keemimpinan wasit asal Uzbekistan tersebut.
Sekali lagi, Shin Tae-yong menegaskan bahwa gol tersebut offside.
"Saya dengan senang hati menyebut bahwa gol kedua Irak tidak bisa kami terima."
"Itu tentu saja 100 persen jelas offside," kata Shin Tae-yong.