Top Skor Piala Asia 2023 - Striker Thailand Nimbrung dengan 3 Pemain Liga Prancis

By Abdul Rohman - Rabu, 17 Januari 2024 | 14:00 WIB
Stiker Thailand, Supachai Chaided di Piala Asia 2023 Qatar. (INSTAGRAM ASIAN CUP)

Kemudian, Mousa Al Tamari, kini menjadi bagian dari Montpellier.

Mousa Al Tamari digaet Montpellier pada Juli 2023.

Di Montpellier, pemain berusia 26 tahun tersebut sudah menjalani 16 pertandingan dengan membukukan tiga gol dan tiga assist.

Berikut daftar top skor sementara Piala Asia 2023:

2 gol

Takumi Minamino (Jepang), Lee Kang-in (Korea Selatan), Mousa Al Tamari (Jordania), Mahmoud Al Mardi (Jordania), dan Akram Afif (Qatar).

1 gol

Jordan Bos (Australia), Jackson Irvine (Australia), Abdullah Al-Hashsash (Bahrain), Chang Siu Kwan (Hongkong), dan Marselino Ferdinan (timnas Indonesia).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)