Dirut PPKGBK Buka Suara usai Rumput Stadion GBK Disentil Ketum PSSI

By Abdul Rohman - Senin, 29 Januari 2024 | 17:45 WIB
Penyerang timnas U-20 Indonesia, Arkhan Kaka Putra (kanan), sedang menguasai bola dalam laga uji coba melawan timnas U-20 Thailand di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (26/1/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Apalagi ini pemerintah sudah investasi waktu perawatan segala, rumputnya sudah dijahit. Kalau menurut saya perlu perhatian lebih," ujarnya.

Sementara itu, skuad Garuda di klasemen
putaran kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia menempati posisi keempat klasemen dengan koleksi satu poin

Dari dua laga yang dimainkan, timnas Indonesia mencatatkan sekali kalah 5-1 kontra Irak.

Kemudian bermain imbang 1-1 melawan Filipina.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)