Elkan Baggott Dipaksa Kerja Keras Saat Bantu Bristol Rovers Raih Kemenangan dengan 10 Pemain

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 3 Maret 2024 | 16:00 WIB
Elkan Baggott saat menjalani wawancara dengan Bristol Rovers. (YOUTUBE/BRISTOL ROVERS FC)

Pertandingan tersebut bakal dilangsungkan pada 9 Maret 2024.

Elkan Baggott sejauh ini tampil solid bersama Bristol Rovers.

Usai sempat menjadi pemain pengganti pada awal kedatangannya, kini ia dipercaya sebagai starter.

Elkan Baggott sejauh ini sudah tampil 7 kali bersama Bristol Rovers.

Elkan Baggott sukses mencatatkan 4 kali sebagai starter.

Selain itu, bek Timnas Indonesia itu juga mencatatjab 1 assist.