80 Ribu Suporter Timnas Indonesia Buat Merinding, Pelatih Vietnam Tak Pede Pasang Pemain Muda

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 13 Maret 2024 | 15:45 WIB
Penyerang muda timnas Indonesia Hokky Caraka saat melawan Vietnam di laga kedua Grup D Piala Asia 2023, di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Rabu (19/1/2024). (PSSI)

Tujuannya tentu saja untuk menjaga mental pemain Vietnam karena mereka akan bertarung di bawah tekanan suporter tuan rumah.

"Hanya pemain berpengalaman dan berani yang bisa berdiri teguh di bawah tekanan sebesar itu."

"Saya rasa jika hanya menggunakan pemain-pemain muda seperti dulu."

"Maka akan sangat sulit bagi tim untuk menahan tekanan di Stadion Gelora Bung Karno."

"Terutama di awal-awal pertandingan," ujarnya.