Klasemen Liga 1 - Dua Penalti Antar Arema FC Jauhi Zona Degradasi, Tiket Terahkir Championship Series Belum Bertuan

By Arif Setiawan - Kamis, 25 April 2024 | 21:20 WIB
Egy Maualana Vikri (tengah) sedang menguasai bola dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2023 antara Dewa United FC versus Madura United di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Kamis (25/4/2024) siang. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Hasil ini membuat Arema FC menjauhkan diri dari zona degradasi.

Tim asuhan Widodo C Putro naik keperingkat ke-13 dengan raihan 37 poin.

Meski begitu, Arema FC belum aman karena hanya terpaut empat poin dari Persita yang berada di zona merah.

Persita kini masih memiliki dua laga sehingga ada enam poin maksimal yang bisa diraih.

Borneo FC
Persib Bandung Vs Borneo FC

Laga terakhir mempertemukan Persib vs Borneo FC.

Berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Persib sukses mempermalukan Borneo FC dengan skor 2-1.

Namun, hasil ini tak merubah posisi kedua tim di klasemen.

Borneo FC tetap berada dipuncak dengan koleksi 70 poin.

Sedangkan Persib menempati peringkat kedua dengan 62 poin.

Klasemen Liga 1: Selengkapnya