Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Diperlakukan Istimewa Sebelum ke Piala Dunia 2018, Pemain Berdarah Indonesia Ini Malah Tak Bermain Sedetik Pun

By Kautsar Restu Yuda - Jumat, 29 Juni 2018 | 13:13 WIB
Massimo Luongo menjalani sesi latihan dengan timnas Australia dalam persiapan menghadapi Piala Dunia 2018
twitter.com/MassLuongo
Massimo Luongo menjalani sesi latihan dengan timnas Australia dalam persiapan menghadapi Piala Dunia 2018

 Pemain berdarah Indonesia yang bermain untuk timnas Australia, Massimo Luongo, hanya menjadi penghangat bangku cadangan di Piala Dunia 2018.

Massimo Luongo merupakan satu dari 23 pemain skuat timnas Australia yang dibawa ke Piala Dunia 2018.

Pemain Queens Park Rangers ini diproyeksikan guna mengisi sektor tengah tim berjuluk Socceroos itu.

Diprediksi bakal menjadi pilihan utama pelatih Bert van Marwijk, Massimo Luongo justru tak pernah diturunkan.

Luongo kalah bersaing dengan dua gelandang yang juga berlaga di Liga Inggris, yakni Mile Jidenak (Aston Villa) dan Aaron Mooy (Huddersfield Town).

Dalam tiga laga grup C, gelandang berusia 25 tahun itu menjadi saksi kegagalan Australia dari bangku cadangan.

Australia menjadi juru kunci grup C dengan koleksi 1 poin yang diperoleh ketika menahan Denmark.

Sementara pada laga melawan Prancis dan Peru, negara tetangga Indonesia itu mengalami kekalahan.

(Baca Juga: [Populer] Jerman Angkat Koper, DFB Bakal Putuskan Masa Depan Loew)


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : transfermarkt.com, BolaSport.com, socceroos.com.au

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X