Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sebanyak 37 Juta Penggemar Timnas Inggris Diharapkan Dapat Memecahkan Rekor

By Eko Isdiyanto - Selasa, 10 Juli 2018 | 17:34 WIB
Para pemain timnas Inggris merayakan kemenangan 2-0 atas Swedia di babak perempat final Piala Dunia 2018, 7 Juli 2018 di Samara Arena.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Para pemain timnas Inggris merayakan kemenangan 2-0 atas Swedia di babak perempat final Piala Dunia 2018, 7 Juli 2018 di Samara Arena.

Sebanyak 37 juta orang diharapkan di Inggris diharapkan menyaksikan laga perempat final negara mereka di televisi.

Penampilan fantastis timnas Inggris pada Piala Dunia 2018 di Rusia menyedot banyak antusiasme penggemar.

Momen itu diharapkan dapat memecahkan rekor penonton saat final Piala Dunia 1966 yang mencapai 32,3 juta penonton.

(Baca juga: Waspada! Ditikam dan Dirampok, Ancaman Nyata Kejahatan untuk Para Wartawan pada Piala Dunia 2018 di Rusia)

Sejak saat itu, final Piala Dunia tersebut merupakan acara olahraga yang paling banyak di tonton di dunia.

Melewati ulangan final Piala FA (28,49 juta) dan upacara penutupan Olimpiade Musim Panas 2012 (24,46 juta).

(Baca juga: Kegembiraan Dele Alli Diatas Rasa Sedih Ibu Kandungnya)

Dilansir BolaSport.com dari thesun.co.uk, jika target 37 juta pemirsa tidak tercapai, minimal akan ada 26 juta penonton yang diprediksi bakal menyaksikan laga tersebut.

"Turnamen sebelumnya telah menunjukkan seberapa banyak pemirsa TV yang menyaksikan pencapaian timnas Inggris. Malam adalah waktu yang utama," kata juru bicara BARB.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : thesun.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X