Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Singapore Open 2018 - Sakuramoto/Takahata Sabet Gelar Seusai Menangi Perang Saudara yang Dramatis

By Susi Lestari - Minggu, 22 Juli 2018 | 16:51 WIB
Pasangan ganda putri Jepang, Ayako Sakuramoto/Yukiko Takahata, saat menjalani pertandingan pada turnamen Swiss Open 2018.
BWF BADMINTON
Pasangan ganda putri Jepang, Ayako Sakuramoto/Yukiko Takahata, saat menjalani pertandingan pada turnamen Swiss Open 2018.

Pasangan ganda putri Jepang, Ayako Sakuramoto/Yukiko Takahata, berhasil menyabet gelar juara turnamen Singapore Open 2018.

Sakuramoto/Takahata menjadi kampiun setelah memenangi laga perang saudara melawan rekan senegara sendiri, Nami Matsuyama/Chiharu Shida.

Bermain di Singapore Indoor Stadium, Minggu (22/7/2018), Sakuramoto/Takahata meraih kemenangan usai melewati laga rubber game yang sengit dengan skor 16-21, 24-22, 21-13.

Pada gim pertama, Matsuyama/Shida unggul terlebih dahulu.

(Baca Juga: Brice Leverdez Siap Jadi Mimpi Buruk Lee Chong Wei pada Kejuaraan Dunia 2018)

Keduanya bahkan unggul jauh saat di interval gim pertama pada kedudukan 11-7.

Keunggulan di jeda gim terus bertahan sampai akhirnya Matsuyama/Shida merebut kemenangan dengan skor 21-16.

Sakuramoto/Takahata mulai menunjukkan taring saat di gim kedua.

Sejak permulaan gim, Sakuramoto/Takahata terus menyerang hingga unggul lima angka pada interval, yakni 11-6.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tournamentsoftware.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X