Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mads Pieler Kolding Ungkap Masa Terberat dalam Karier Bulu Tangkisnya

By Any Hidayati - Sabtu, 3 November 2018 | 13:08 WIB
Pasangan ganda putra Denmark, Mads Conrad-Petersen (belakang)/Mads Pieler Kolding, mengembalikan kok dari lawan mereka, Marcus Fernaldi Gideon and Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia) pada laga babak semifinal turnamen All England Terbuka 2018 di Arena Birmingham, Birmingham, Inggris, Sabtu (17/3/2018).
PAUL ELLIS/AFP PHOTO
Pasangan ganda putra Denmark, Mads Conrad-Petersen (belakang)/Mads Pieler Kolding, mengembalikan kok dari lawan mereka, Marcus Fernaldi Gideon and Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia) pada laga babak semifinal turnamen All England Terbuka 2018 di Arena Birmingham, Birmingham, Inggris, Sabtu (17/3/2018).

Performa naik turun hingga keinginan untuk mundur sempat dialami oleh pebulu tangkis spesialis ganda putra asal Denmark, Mads Pieler Kolding.

Mads Pieler Kolding mengaku sempat berada di titik terendah karier bulu tangkis dan berniat untuk berhenti di tengah jalan.

Pasangan bermain Mads Conrad-Petersen tersebut kemudian berjuang untuk menemukan cara kembali bangkit dan tampil di lapangan.

"Hal terberat adalah transisi dari hobi ke pekerjaan. Conrad sempat mandeg 10 bulan dan saya juga sempat ingin berhenti," ujar Kolding yang dikutip BolaSport.com dari Badminton Unlimited.

Di tengah rasa putus asa tersebut, Kolding kemudian memilih untuk merenung dan menemukan jawaban atas kegelisahannya.

"Namun, pada suatu musim panas saya duduk merenung. Saya katakan pada diri sendiri, ini yang saya impikan dan saya malah ingin berhenti sekarang setelah melalui berbagai rintangan," kata Kolding.

Setelah memutuskan untuk kembali ke lapangan, Kolding/Conrad-Petersen sedikit demi sedikit mulai menunjukkan prestasi.

"Kami telah melakukan banyak hal luar biasa di karier kami. Ya, kami telah melakukan itu," kata pebulu tangkis berpostur jangkung itu.

Baca Juga:


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : badmintonworld.tv

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X