Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Zinedine Zidane adalah Alasan Pelatih Bayern Muenchen Tunda Pensiun

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Rabu, 25 April 2018 | 19:31 WIB
Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, dalam sesi latihan terakhir jelang laga leg 2 babak 16 besar Liga Champions 2017-2018 menghadapi Paris Saint-Germain di Stadion Parc des Princes, Paris, Prancis, pada Senin (5/3/2018).
FRANCK FIFE / AFP
Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, dalam sesi latihan terakhir jelang laga leg 2 babak 16 besar Liga Champions 2017-2018 menghadapi Paris Saint-Germain di Stadion Parc des Princes, Paris, Prancis, pada Senin (5/3/2018).

Karier kepelatihan Jupp Heynckes memang akan berakhir pada musim ini. Namun, pelatih Bayern Muenchen itu ingin merasakan sensasi melawan Real Madrid di bawah asuhan Zinedine Zidane. 

Bayern Muenchen memiliki kesempatan membalas dendam kepada Real Madrid dalam laga pertama semifinal Liga Champions pada Kamis (26/4/2018) dini hari WIB nanti.

Semangat menggebu Die Roten membalas dendam diyakini lantaran musim lalu mereka dikandaskan El Real dalam laga perempat final penuh tensi karena harus melalui babak tambahan waktu di leg kedua.

Saat itu, Real Madrid baru memastikan kemenangan 4-2 melalui extra time hingga lolos ke semifinal dengan agregat 6-3.

Laga pada dini hari nanti pun dinilai sebagai partai ulangan semifinal musim 2013-2014 yang juga jadi memori buruk bagi skuat Bayern Muenchen setelah dikalahkan Real Madrid 0-5 secara agregat.

Kendati bertajuk balas dendam, Jupp Heynckes memiliki makna lain dalam laga ini.

Pelatih 72 tahun itu menyebut bahwa ia akan menikmati kesempatan menghadapi kemampuan tim yang ia latih pada musim 1997-1998 tersebut.

(Baca Juga: Robert Lewandowski: Era Kejayaan Real Madrid Akan Usai)


Jupp Heynckes diangkat ke udara oleh pemain Bayern Muenchen setelah partai final Liga Champions kontra Borussia Dortmund di Wembley Stadium, London, 26 Mei 2013.(PATRIK STOLLARZ / AFP)

Selain itu, Heynckes juga ingin merasakan melawan juru taktik Madrid, Zinedine Zidane, yang telah meraih juara Liga Champions dua musim beruntun, sebelum ia pensiun dan digantikan oleh Niko Kovac musim mendatang.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Independent.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X