Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Arsenal Saat Ini Hanya Rekrut Pemain Kelas Dua

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Jumat, 19 Januari 2018 | 08:47 WIB
Striker Arsenal, Alexis Sanchez (kanan), merayakan gol yang dia cetak ke gawang West Bromwich Albion dalam laga Liga Inggris di Stadion The Hawthorns, West Bromwich, pada 31 Desember 2017.
PAUL ELLIS/AFP
Striker Arsenal, Alexis Sanchez (kanan), merayakan gol yang dia cetak ke gawang West Bromwich Albion dalam laga Liga Inggris di Stadion The Hawthorns, West Bromwich, pada 31 Desember 2017.

Legenda Arsenal, Emmanuel Petit, mengritik kebijakan mantan klubnya yang ia anggap tak bisa membeli pemain kelas atas seperti dulu.

Petit membela Arsenal selama tiga tahun setelah dibeli pada tahun 1997 sebelum pindah ke Barcelona.

Di Arsenal ia memenangi dobel gelar pada musim 1997-1998 dengan mendapat trofi Liga Inggris sekaligus Piala FA.

Petit mengungkapkan bahwa Arsenal saat ini tak bisa lagi mendatangkan pemain kelas atas seperti saat dirinya masih berada di klub dulu.

(Baca juga: Cari Tambahan Tenaga, Chelsea Siap Bajak 2 Pemain AS Roma)

"Saya meragukan kualitas pemain yang dibeli Arsenal," ujar Petit seperti dilansir BolaSport.com dari Mirror.

"Mereka kesulitan membeli pemain top dan mempertahankan pemain berkualitas yang mereka miliki. Hal ini sudah terjadi lama sekali," kata pria yang sekarang berusia 47 tahun tersebut.

Petit mengungkapkan, ia percaya dengan kemampuan teknik para pemain Arsenal, namun para pemain tersebut tak memiliki mental pemenang.

Ia percaya para pemain yang dihubung-hubungkan dengan Arsenal macam Henrikh Mkhitaryan, Pierre-Emerick Aubameyang, dan Malcom tak akan bisa mengisi kekosongan yang akan ada sepeninggal Alexis Sanchez.

"Mereka harus lebih kompetitif di bursa transfer," tutur Petit


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X