Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

David de Gea Lupa Caranya Jaga Gawang

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 29 September 2018 | 19:43 WIB
Kiper Spanyol, David De Gea, menghadiri sesi latihan di Las Rozas, Madrid, Spanyol pada 29 Mei 2018.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Kiper Spanyol, David De Gea, menghadiri sesi latihan di Las Rozas, Madrid, Spanyol pada 29 Mei 2018.

Setelah tampil gemilang pada musim 2017-2018, David de Gea belum menunjukkan kemampuan terbaiknya di bawah mistar Manchester United.

Laga kontra West Ham United menjadi catatan hitam terbaru dari David de Gea.

Gol Felipe Anderson pada menit ke-5, gol bunuh diri Victor Lindelof pada menit 43, dan sepakan Marko Arnautovic pada menit ke-74 memperpanjang rekor selalu kebobolan yang didapat The Red Devils.

Pemain terbaik Manchester United musim 2017-2018 itu tampil melempem dalam tujuh laga awal Liga Inggris.

(Baca Juga: Komentar Sinis Jose Mourinho soal Paul Pogba Isyaratkan Masa Depan Sang Pemain)


Dari tujuh kali 90 menit itu, gawang De Gea koyak enam kali dan hanya bisa clean-sheet sekali.

Pada laga pertama, menghadapi Leicester City di Old Trafford, De Gea dipaksa memungut bola dari gawang setelah Jamie Vardy mencetak gol pada menit 90+2.

(Baca Juga: Rekonstruksi Penganiayaan Haringga Sirla di GBLA, 3 Fakta Baru Terungkap)

Pada laga kedua dan ketiga, gawang Setan Merah justru harus bobol masing-masing tiga kali dari Brighton & Hove Albion dan Tottenham Hotspur.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X