Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dari Soal Lapangan hingga Bonus, Pelatih Persib Sudah 5 Kali Marah-marah

By Ramaditya Domas Hariputro - Selasa, 6 Maret 2018 | 11:02 WIB
Ekspresi Roberto Carlos Mario Gomez saat mengawal Persib dalam pertandingan Piala Presiden 2018.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Ekspresi Roberto Carlos Mario Gomez saat mengawal Persib dalam pertandingan Piala Presiden 2018.

Kedatangan Roberto Carlos Mario Gomez ke Persib Bandung melahirkan sebuah harapan baru untuk Bobotoh.

Di bawah kendali juru taktik asal Argentina tersebut, Maung Bandung diharapkan kembali berjalan di trek juara.

Tak seperti musim lalu, di mana tim asal Kota Kembang tersebut hanya menjadi bumbu pelengkap di gelaran Liga 1.

Namun nahas, baru tiga bulan menangani Atep dkk, eks arsitek Johor Darul Takzim tersebut justru mendapat kenyataan buruk.

Gomez sempat beberapa kali dibuat meradang. Tercatat, belum genap setengah musim, ia sudah lima kali dibuat kecewa.

(Baca Juga: Bertolak Belakang, Ini Pendapat Pelatih Persija dan Persib Soal Molornya Liga)

Baik mengenai persoalan fasilitas hingga pelayanan, Gomez membuka semuanya hingga diketahui oleh publik sepak bola Indonesia.

Hal ini tentu menjadi borok bagi Persib, mengingat kini tim kebanggaan Bobotoh tersebut tengah berjuang mengembalikan muruahnya.

Untuk mengetahui lebih dekat kekecewaan Gomez, berikut BolaSport.com merangkum lima perkara tersebut:

1. Manajemen tak hadirkan sosok striker yang dibutuhkan


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X