Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gabung Klub Australia, Marcos Flores Tetap Tak Bisa Lupakan Dukungan Suporter Persib Bandung dan Bali United

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Jumat, 18 Januari 2019 | 06:37 WIB
   Gelandang anyar Persib, Marcos Flores setelah menandatangani kontrak di Graha Persib pada Jumat (9/9/2016).
FIFI NOFITA/JUARA.net
Gelandang anyar Persib, Marcos Flores setelah menandatangani kontrak di Graha Persib pada Jumat (9/9/2016).

Playmaker asal Argentina, Marcos Flores, mengucapkan rasa terima kasihnya pada pendukung Persib Bandung dan Bali United setelah resmi gabung klub Australia, Adelaide City.

Marcos Flores telah digaet klub asal Kota Adelaide, Adelaide City FC, untuk kompetisi musim 2019 setelah pada musim 2018 ia vakum dari sepak bola.

Bersama Adelaide City, Marcos Flores akan terjun di kompetisi National Premier Leagues South Australia 2019.

Pemain berusia 33 tahun itu diresmikan Adelaide City pada Kamis (17/1/2018) pagi ini WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Adelaide City Football Club (@adelaidecity_fc) on

Marcos Flores menandatangani kontrak berdurasi dua musim.

"Saya sangat antusias bisa kembali bermain sepak bola di Australia," ujar Flores, dikutip BolaSport.com dari situs resmi klub.

Baca Juga:

"Saya berkomitmen akan memberi yang terbaik untuk klub di dalam maupun di luar lapangan dan akan memberi contoh," katanya menambahkan.

Setelah resmi bergabung, Flores juga mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada para pendukung mantan tim yang dibelanya di Indonesia, yakni Bali United dan Persib Bandung.

"Saya akan memanfaatkan kesempatan untuk mengirimkan rasa cinta saya untuk Bobotoh dan Tridatu fans dari Persib Bandung dan Bali United," ujar mantan pemain Adelaide United itu, dikutip BolaSport.com dari Junpiter Futbol.


Editor : Beri Bagja
Sumber : instagram.com/junpiterfutbol

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X