Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Striker Myanmar Kalahkan Semua Pemain ASEAN pada Pekan Pertama Liga Thailand 1, Termasuk Terens Puhiri

By Estu Santoso - Rabu, 14 Februari 2018 | 17:19 WIB
Foto striker Police Tero, Aung Thu serta jersey nomor 10 pemain yang sudah mencetak satu gol pada Liga Thailand 1.
Dok. Police Tero
Foto striker Police Tero, Aung Thu serta jersey nomor 10 pemain yang sudah mencetak satu gol pada Liga Thailand 1.

BOLASPORT.COM – Daftar sementara pemain ASEAN pada Liga Thailand 1 adalah 12 orang, termasuk Terens Puhiri dari Indonesia. Namun pada pekan pertama, striker asal Myanmar, Aung Thu yang paling istimewa.

Tercatat, hanya delapan dari 12 pemain berpaspor negara ASEAN pada Liga Thailand 1 yang melakoni laga pada pekan perdana akhir minggu lalu.

Musim 2018, kontestan Liga Thailand 1 tak semua memiliki pemain dengan paspor negara Asia Tenggara.

Peserta kasta tertinggi Liga Thailand ini memiliki peserta 18.

Menurut catatan statistik dari thai-fussball.com, BolaSport.com memilih pemain terbaik ASEAN untuk kompetisi teratas Negeri Gajah Putih pekan pertama  adalah striker Aung Thu.

(Baca juga: Terdampar Sebagai Juru Kunci, Klub Malaysia yang Dibela Ferdinand Sinaga Genting)

Meski Police Tero yang dibela Aung Thu kalah pada laga perdana, pemain depan berusia 21 tahun ini tak hanya tampil penuh dengan status starter.

Dia mencetak satu gol yang merupakan gol pembuka laga Police Tero kontra tuan rumah Prachuap FC, Minggu (11/2/2018).

Sayang, Police Tero kalah dengan skor 2-3 walau unggul dulu pada saat laga berjalan pada menit sembilan via gol Aung Thu dan bertahan sampai menit ke-50.

(Baca juga: Rapor Tiga Pemain Indonesia pada Pekan Pertama Liga Thailand 2018 - Hanya Satu yang Jadi Starter)


Editor : Estu Santoso
Sumber : Twitter @thaifussballde

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X