Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sembilan Gol Tercipta, Asa Fabio Cannavaro Buat Sejarah di Liga Super China pun Menuju Sirna

By Estu Santoso - Minggu, 4 November 2018 | 11:06 WIB
Selebrasi penyerang andalan Shanghai SIPG, Wu Lei seusai mencetak gol ke gawang tuan rumah Guangzhou Evergrande pada pekan ke-28 Liga Super China 2018 di Stadion Tianhe, 3 November 2018.
www.facebook.com/SIPGFC/
Selebrasi penyerang andalan Shanghai SIPG, Wu Lei seusai mencetak gol ke gawang tuan rumah Guangzhou Evergrande pada pekan ke-28 Liga Super China 2018 di Stadion Tianhe, 3 November 2018.

BOLASPORT.COM – Shanghai SIPG di ambang prestasi meraih gelar pertama di Liga Super China sekaligus membuat asa Fabio Cannavaro sirna untuk membuat sejarah dan pada laga terbaru ada sembilan gol tercipta.

Pada Sabtu (3/11/2018), Guangzhou Evergrande yang dilatih Fabio Cannavaro malu di kandang setelah dikalahkan tamunya, Shanghai SIPG dengan sembilan gol tercipta pada skor akhir 4-5 pada pekan ke-28 Liga Super China 2018.

(Baca juga: Striker asal Brasil Ini Dihukum Larangan Main di Liga Super China 2018 Gara-gara Usap Pipi)

Shanghai SIPG yang ditangani eks pelatih FC Porto, Vitor Pereira tak hanya memenangi laga dan mengapit tiga poin.

Namun, The Red Eagles juga menjauhkan poin mereka dari Guangzhou Evergrande di puncak klasemen sementara Liga Super China 2018.

Kompetisi yang tinggal dua pekan lagi, Shanghai SIPG unggul lima poin atas Guangzhou Evergrande, yang merupakan juara bertahan.

Pertemuan kedua tim di Stadion Tianhe akhir pekan ini memang jadi penentuan bagi kedua tim dalam persaingan perebutan gelar juara.

(Baca juga: Gandeng Borussia Dortmund, Klub Elite Liga Thailand Ini Dinilai Memiliki Langkah Maju)

Dengan poin saat ini 65, Shanghai SIPG tinggal sekali menang atau dua kali imbang pada dua pekan terakhir Liga Super China 2018.


Editor : Estu Santoso
Sumber : soccerway.com, livescore.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X