Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Prancis 2018 - Johann Zarco Kaget setelah Raih Pole Position

By Akbar Rosidianto - Sabtu, 19 Mei 2018 | 22:15 WIB
Johann Zarco saat tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Prancis 2018 yang berlangsung di Sirkuit Le Mans pada Sabtu (19/5/2018).
twitter.com/tech3racing
Johann Zarco saat tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Prancis 2018 yang berlangsung di Sirkuit Le Mans pada Sabtu (19/5/2018).

Pebalap Yamaha Tech3, Johann Zarco, sukses mendapat bekal sempurna untuk tampil bagus di kampung halamannya setelah merebut pole position MotoGP Prancis.

Pebalap tim satelit Yamaha itu berhasil meraih posisi start terdepan setelah mencetak waktu lap terbaik 1 menit 31,185 detik.

Catatan waktu Zarco sempat diancam oleh Marc Marquez (Repsol Honda). Hanya saja usaha Marquez yang terakhir masih lebih lambat 0,108 detik dari waktu lap milik Zarco.

Sementara itu, Zarco ternyata sangat kaget ketika melihat catatan waktunya pada sesi kualifikasi.

"Ini terasa luar biasa. Saya tidak mengira akan dapat pole position. Saya sangat terkejut dengan waktu lap saya," kata Zarco dikutip Bolasport.com dari Crash.

( Baca Juga : Pindah ke KTM, Johann Zarco Dapat Sambutan Hangat dari Calon Tandemnya)

"Perasaan saya bagus saat pertama kali keluar, saya merasa ban baru ini bisa memberikan lebih," ucap pemilik nomor 5 ini.

 Zarco mengaku bahwa dia sudah memiliki rasa percaya diri sejak pertama kali keluar ke lintasan.

Lebih-lebih karena mendapat dukungan dari publik tuan rumah yang antusias mendukung pebalap lokal terbaik beraksi di kelas para raja.

Karenanya, Zarco berharap agar bisa mendapat lebih banyak energi positif agar bisa mempersembahkan kemenangan bagi masyarakat Prancis.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X