Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Garbine Muguruza Reuni dengan Pelatih yang Membantunya Juara Wimbledon 2017

By Doddy Wiratama - Sabtu, 10 Februari 2018 | 04:51 WIB
Petenis Spanyol, Garbine Muguruza, saat mengenakan koleksi teranyar Adidas edisi Stella McCartney yang akan dikenakan pada Australian Open 2018.
instagram.com/adidastennis
Petenis Spanyol, Garbine Muguruza, saat mengenakan koleksi teranyar Adidas edisi Stella McCartney yang akan dikenakan pada Australian Open 2018.

Petenis putri asal Spanyol, Garbine Muguruza, melakukan sedikit perubahan pada tim kepelatihan yang dimilikinya.

Garbine Muguruza memutuskan untuk memasukkan kembali nama Conchita Martinez ke dalam jajaran tim pelatih.

Dalam tim tersebut, Martinez akan bekerja berdampingan dengan pelatih Muguruza saat ini Sam Sumyk.

Garbine Muguruza pun tampak antusias dapat kembali dilatih oleh perempuan 45 tahun tersebut.

Dilansir BolaSport.com dari AS, Conchita Martinez akan mulai mendampingi Garbine Muguruza saat mengikuti Qatar Open 2018 yang akan berlangsung 12-18 Februari 2018.

Tak hanya Muguruza yang senang, Martinez juga mengaku sudah tidak sabar untuk kembali melatih petenis putri 24 tahun tersebut.

(Baca Juga : Tim Tenis Putri Fed Cup 2018 Sukses Tumbangkan Sri Lanka)

"Kembali bekerja di samping Garbine Muguruza adalah sesuatu yang sangat memuaskan," kata Martinez dikutip BolaSport.com dari WTA Tennis.

"Muguruza adalah pemain yang profesional dan pekerja keras. Ini menjadi tantangan berat bagi saya untuk memulai langkah baru bersamanya."

Garbine Muguruza dan Conchita Martinez sebelumnya sudah pernah menjalin kerja sama sebanyak dua kali.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : AS.com ; WTATennis.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X