Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kratingdaeng Akan Menggelar Kompetisi eSport Se-Indonesia

By Yakub Pryatama - Jumat, 27 Juli 2018 | 15:20 WIB
Pemain EVOS eSports, JessNoLimit, tengah bertanding di acara All Star Battle pada acara drawing Mobile Legends Southeast Asia Cup 2018 di JIExpo Kemayoran, Kamis (26/7/2018) malam.
FIRZIE A. IDRIS/BOLASPORT.COM
Pemain EVOS eSports, JessNoLimit, tengah bertanding di acara All Star Battle pada acara drawing Mobile Legends Southeast Asia Cup 2018 di JIExpo Kemayoran, Kamis (26/7/2018) malam.

Di masa serba dimudahkan oleh teknologi, perkembangan industri eSport di Indonesia terus memperlihatkan perkembangan yang signifikan.  

Olahraga elektronik itu memang masih tergolong baru di Indonesia.

Namun, medio 2000-an adalah masa emas pertumbuhan eSport itu sendiri. 

Kini, atlet-atlet profesional dan non-profesional eSport semakin menjamur.

(Baca juga: Ducati Dapat Pelajaran dari Hengkangnya Jorge Lorenzo)

Apalagi, olahraga eSport akan dilombakan pada Asian Games 2018 Jakarta-Palembang, 18 Agustus-2 September, walau hanya menjadi cabang ekshibisi.

Hal itulah yang coba dimanfaatkan oleh salah PT. Asiasejahtera Perdana Pharmaceutical untuk mengadakan ajang Kratingdaeng Indonesia eSports Championship (IEC) 2018.

Kratingdaeng IEC 2018 yang mempertandingkan permainan Mobile Legends dan PUBG ini menargetkan sebanyak 20.000 peserta yang tersebar di seluruh kota di Tanah Air.

Kompetisi yang diadakan se-Indonesia itu akan dibagi menjadi dua babak yakni babak kualifikasi dan babak grand final yang digelar di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, 8-9 September mendatang.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X